Taubat Nasuha menurut Hasan al-Bashri:"Menyesal dengan hati, beristighfar dengan lisan, meninggalkan perbuatan itu dengan anggota badan, dan bertekad untuk tidak mengulanginya."(al=Adab asy-Syar’iyah Ibnu Muflih)