Bisyr bin Harits berkata, “Ujub adalah menganggap banyak amal sendiri dan menganggap sedikit amal manusia atau amal orang lain.”

Abu Sulaiman ad-Darani pernah berkata, “Bagaimana mungkin seorang yang berakal bisa merasa ujub ? Padahal amal termasuk bagian dari karunia Allah yang seharusnya disyukuri dan membuatnya merasa rendah hati.”